Korean Martial ArtsOriginals
Chang Moo Kwan, Perguruan Taekwondo Tertua di Korea
Wartajawara.com: Chang Moo Kwan didirikan oleh Lee Nam Suk dan Kim Soon Bae. Berdiri pada pertengahan dasawarsa 1940-an membuat Chang Moo Kwan ini menjadi perguruan (Kwan) Taekwondo tertua di Korea.
Keberadaan praktisi Chang Moo Kwan di Indonesia sudah sejak lama ada, namun baru diperkenalkan kepada masyarakat luas oleh Rizal Priyo Sugihartono, penyandang Sabuk Hitam DAN V Chang Moo Kwan. @wartajawara