Jejak Jawara

Mbah Latif Ungkap Kisah Karomah Gus Maksum dan Sejarah Pencak Dor

Wartajawara.com: Abdul Latif atau yang akrab disebut Mbah Latif merupakan sosok sesepuh pendekar di kalangan PSNU Pagar Nusa, khususnya GASMI. Dan juga dikenal sebagai sesepuh dalam kegiatan Pencak Dor, sebuah kegiatan tradisi yang berasal dari kalangan Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri.

Mbah Latif adalah murid langsung dan kesayangan dari (Alm.) KH. Maksum Djauhari alias Gus Maksum, seorang Kyai sekaligus pendekar legendaris dari Pondok Pesantren Lirboyo, Kediri – serta merupakan Guru Besar Silat Pagar Nusa.

Simak penuturan Mbah Latif kepada Warta Jawara tentang perjalanan Beliau bersama (Alm.) Gus Maksum, kesaksian karomah Sang Kyai Legendaris, serta sejarah tradisi Pencak Dor. @wartajawara

Related Articles

Back to top button